top of page

Karir

Menjadi bagian dari tim Una berarti Anda akan mendapat kesempatan untuk bekerja bersama tim yang sangat entrepreneurial yang terdiri dari orang-orang luar biasa dengan pengalaman kerja di McKinsey, Goldman Sachs, Lazada, Ninja Van, dan banyak lagi 

 

Kami sedang berkembang dengan sangat pesat dan sedang mencari talenta-talenta berkualitas tinggi untuk bergabung dengan kami. Bergabunglah dengan kami hari ini!

Dimana Lokasi Kami

Una Brands berkantor pusat di Singapura, dengan tim internasional di Indonesia, Malaysia, Australia, dan India. Kami sedang berkembang pesat dan akan membuka kantor-kantor baru di Asia Pasifik.

Our Locations.png
bottom of page